Bagaimana Setelah Blog Di Approved Google Adsense

Bagaimana Setelah Blog Di Approved Google Adsense-maksudnya apa nih langkah yang musti di lakukan setelah blog di apporove google adsense?langkah ini merupakan hal yang harus diperhatikan setelah blog anda di approve google adsense.Mengenai Pemasangan Iklan,Aturan Adsense untuk Content dan lain lain.untuk mengetahui apa saya dan bagaimana setelah blog di approve google adsense anda bisa simak postingan di bawah ini dengan nikmat untuk mendapatkan pengetahuan tentang program google adsense dan mengetahui bagaimana setelah blog di approved google adsense



Bagaimana Setelah Blog Di Approved Google Adsense


1.Klik Tidak Valid
Anda dilarang mengklik sendiri iklan yang ada di blog anda setelah anda memsang iklan dari google adsense ke blog anda.apabila anda tetap kekeuh untuk mengklik iklan sendiri ini akan berakibat buruk pada blog anda yakni akan di banned oleh bang google

2.Promosi Iklan Yang Dilarang
Ini juga penting untuk anda ketahui untuk langkah yang dilakukan blog yang sudah di approved google adsense.anda dilarang keras untuk promosi iklan bai itu lewat facebook,twitter,google plus,dan media sosial lainnya.berbeda dengan program afiliasi lain yang membolehkan kita untuk promosikan iklank kita ke medis social seperti afiliasi lazada.karena google adsense ingin penggunanya jujur..jujur aja dech ya..hehe

Baca :-  Cara Memperoleh Dollar Setiap Hari Dari Adsense
          - Cara Mendapatkan Uang Dollar melalui Iklan PopAds.net

3.Sumber Lalu Lintas
langkah ketiga untuk bagaimana setelah blog di approved google adsense adala mematuhi aturan sumber lalu lintas iklan yakni anda dilarang Iklan Google tidak boleh ditempatkan pada laman yang menerima lalu lintas dari sumber tertentu. Misalnya, penayang tidak boleh berpartisipasi dalam program bayar untuk klik, mengirim email yang tak diinginkan, atau menampilkan iklan sebagai hasil dari tindakan aplikasi perangkat lunak apa pun.

Nah itulah bebrapa hal yang harus diperhatikan tentang bagaimana setelah blog di approved google adsense.untuk panduan lengkap google adsense anda bisa baca di adsense.google.com/support

Terima Kasih Telah Membaca Bagaimana setelah blog di approved google adsense

"Pembaca yang Baik adalah Meninggalkan pesan yang baik juga..silahkan berkomentar dengan bijak"

 Sumber: http://www.lastpedia.blogspot.co.id

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel